7 Resort di Canggu yang Cocok untuk Menginap Tanpa Bikin Kantong Jebol

Sense Canggu Beach Hotel

Mengunjungi Bali sepertinya nggak lengkap tanpa mampir ke Canggu. Sebagai kawasan dengan beragam tempat wisata menarik, Canggu sangat ramai didatangi turis baik lokal hingga mancanegara. Kamu punya rencana liburan ke Canggu juga? Selain menyiapkan daftar wisata yang ingin didatangi, sebaiknya kamu juga mencari resort di Canggu yang bisa digunakan untuk menginap. Nah, ini dia 7 … Baca Selengkapnya

6 Wisata Pulau Di Indonesia Ini Populer Dan Wajib Dikunjungi

Pulau Komodo

Sebagai negara kepulauan terbesar di dunia, Indonesia tentunya memiliki banyak pulau cantik. Wisata pulau di Nusantara sangat diminati oleh para wisatawan, baik dari dalam maupun luar negeri. Jadi, kamu tidak perlu jauh – jauh pergi ke luar negeri. Sebab di Indonesia saja sudah ada puluhan pulau keren yang bisa dikunjungi. Dari sekian banyak pulau terindah … Baca Selengkapnya

Tren Pariwisata Global Berubah

Pariwisata Lombok

Tren pariwisata global tahun ini diperkirakan berubah seiring wabah virus corona baru (COVID-19). Pelaku industri pariwisata harus cepat beradaptasi jika tidak ingin terpuruk. Tren Pariwisata Global Aku menyaksikan paparan Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat rapat di Istana Merdeka di Jakarta, Kamis (28/5). Beliau mengingatkan, pandemi COVID akan membuka perubahan tentang tren pariwisata di dunia. “Isu health (kesehatan), hygine (kebersihan), … Baca Selengkapnya

Kamar Keluarga Tempat Penginapan Paling Murah

Kamar Keluarga Kebon Kacang 16. Foto: Didik Purwanto

Saat bepergian, tentunya kita memilih kamar keluarga, tempat penginapan murah yang aman aman dan nyaman. Di tempat itu, keinginan tersebut bisa terpenuhi dengan hanya membayar Rp 100 ribuan. Iseng-iseng browsing, ternyata aku menemukan Kamar Keluarga. Tempat penginapan murah tersebut terletak di pusat ibu kota Jakarta. Aku sempat kaget melihat harganya yang dipatok hanya Rp 100 … Baca Selengkapnya

7 Surga Belanja Murah di Bangkok

hotel murah di bangkok, pasar chatuchak, JJ mall, siam paragon, belanja murah di bangkok, pariwisata, thailand, MBK, Chinatown, Central World, Pantip Plaza, Platinum Shopping Mall

Bangkok sudah menjadi surganya pelancong Tanah Air di Asia. Selain ongkos ke sana irit, hotel murah di bangkok juga tak bakal bikin dompet menjerit. Bangkok selalu menjadi tolok ukur pariwisata Tanah Air karena mereka mampu menarik jutaan wisatawan ke negara Gajah Putih tersebut. Beragam wisatawan campur aduk ke sana karena akses ke sana pun gampang. … Baca Selengkapnya

10 Kuliner Enak di Batam

Batam, kuliner, tiket pesawat ke Batam, tiket pesawat murah, harga tiket pesawat, tiket, pesawat, liburan, traveling, kuliner, makanan, tiket murah, duit, uang

Batam selama ini hanya dikenal sebagai tempat barang elektronik murah. Beragam ponsel, laptop, atau barang elektronik lain dapat dengan mudah dan murah ditemukan di sana. Untuk mencapai Batam, beragam maskapai penerbangan juga sudah melayani rute langsung ke sana. Rencana perjalanan harus segera diatur agar mendapatkan tiket pesawat murah. Sesampainya di Batam tentu tak akan puas … Baca Selengkapnya

Ashley Jakarta, Hotel Bisnis Paling Strategis

Ashley Hotel Jakarta

Banyak hotel bertebaran di Jakarta. Namun, tidak banyak yang memberanikan diri untuk menyebut sebagai hotel bisnis. Sebagai Ibu Kota, Jakarta selalu menawarkan berbagai keunikan, terutama perhotelan. Pelanggan akan dimanjakan, mulai urusan desain eksterior, desain interior, pelayanan, fasilitas, hingga urusan harga dan tentu saja lokasi.   Berdiri di jantung Ibu Kota, Ashley Hotel Jakarta berlokasi sangat … Baca Selengkapnya

Tips Liburan Raja Ampat Papua

pulau raja ampat

Tips liburan Raja Ampat menjadi dambaan bagi setiap traveler. Siapa sih yang belum tahu destinasi wisata Raja Ampat? Pasti banyak yang tahu meski belum banyak yang ke sana. Kalau masih bingung juga, bisa tanya mbah Google soal Raja Ampat atau browsing di Instagram dengan tanda pagar #RajaAmpat. Keunikan Raja Ampat Kalau kalian suka pantai, diving, … Baca Selengkapnya

Susahnya Wisata Halal di China

shanghai 193 ok

Tiga tahun lalu, aku berkesempatan jalan-jalan ke China. Tujuannya sih sebenarnya ke Shanghai karena urusan bisnis. Namun setelah urusan bisnis kelar, urusan refreshing pikiran juga harus menjadi yang utama. Sayang sekali sudah perjalanan jauh malah urusan penat tak dihilangkan. Kebetulan perjalanan saat itu harus transit di Bandara Internasional Hong Kong. Jarak perjalanan memakai pesawat dari … Baca Selengkapnya

10 Trik Cerdas Traveling Sendiri

parisPerancis

Bagi kebanyakan orang, jalan-jalan (traveling) memang lebih seru kalau ramai-ramai. Namun ada juga yang lebih nyaman untuk traveling sendiri, merenungi nasib diri apalagi yang masih sendiri. Kayak Agil Jolie hahaha… Nah, akhir pekan lalu aku sempat ikutan #KelasBlogger bertajuk How to be Single Traveler. Rasanya agak aneh ya kalau traveling sendirian, apalagi kalau tempat itu … Baca Selengkapnya